MODEL BAJU KAOS YANG COCOK UNTUK KEGIATAN EVENT

keunikan baju kaos raglan

MODEL BAJU KAOS YANG COCOK UNTUK KEGIATAN EVENT

model baju kaos yang cocok untuk kegiatan event

Event merupakan kegiatan yang didakan oleh sebuah perusahaan/instansi/organisasi/komunitas yang ditujukan untuk memperkenalkan atau mengedukasi kepada masyrakat, jadi masyarakat yang sebelumnya tidak tahu menjadi tahu.

Dalam melaksanakan sebuah event, biasanya panitia membuat baju kaos untuk digunakan oleh panitia maupun untuk dibagiakn kepada masyrakat. Fungsi dari kaos pada saat event yaitu bisa dijakan sebagai identitas dan membedakan mana panitia dan masyarakat. Selain itu bisa juga untuk menambah kekompakan dalam team.

Namun seringkali bingung untuk menentukan model baju seperti apa yang akan di kenakan pada saat event, karena memang setiap orang menginginkan kenyamanan baju pada saat berkegiatan. Untuk Anda yang akan melakukan kegiatan di tempat terbuka dan tujuannya adalah masyarakat maka baju kaos sangat cocok digunakan, karena baju kaos mempunyai desain yang simple, kasual, dan nyaman ketika dikenakan untuk Anda yang membutuhkan banyak gerak. Anda bisa mengenakan baju kaos oblong, kaos raglan, polo shirt atau model baju kaos raglan polo shirt.

model baju kaos yang cocok untuk kegiatan event

Sekilas tentang model kaos oblong atau kerap disebut t-shirt merupakan kaos yang umumnya terbuat dari bahan kain cotton combed. Baju ini kerap dijadikan baju event karena desainnya yang simple dan Anda hanya perlu menambahkan gambar untuk kemudian di sablon. Biasanya baju ini dipakai untuk event anak muda seperti acara musik, dan lainnya. Karena dengan menggunakan kaos akan memberikan kesan aktiv dan dinamis.

model baju kaos yang cocok untuk kegiatan event

Sedangkan baju model raglan merupakan baju yang terbilang unik dan tidak seperti baju kaos kebanyakan, Anda bisa mencampurkan beberapa warna kain dalam satu baju, tidak heran  baju raglan disukai oleh banyak kalangan. Banyak orang yang sangat suka terutama kalangan anak muda yang cenderung memilih produk pakaian yang simple serta nyaman untuk beraktifitas. Baju raglan sama seperti baju tshirt  terbuat dari bahan kain kaos seperti cotton combed atau cotton carded.

model baju kaos yang cocok untuk kegiatan event
Kaos polo (polo shirt)

Kemudian ada pula baju polo shirt atau kaos kerah, mempunyai kesamaan dengan kemeja yaitu memeiliki kerah dan juga kancing hanya saja yang memebedakan yaitu bahan kain yang digunakan oleh polo shirt umumnya  lacoste pique. Baju ini cocok dikenakan untuk panitia event olahraga karena  dengan mengenakan baju ini kan terlihat sporty, kasual namun tetap rapih. Beberapa perusahaan pun mengenakan baju polo shirt untuk seragam kerjanya.

model baju kaos yang cocok untuk kegiatan event

Tetapi bagaimana jadinya apabila ada perpaduan anatra kaos raglan dengan polo shirt ? apabila kedua model tersebut disatukan maka akan terlihat unik. Anda bisa mendapatkan tampilan trendy, sporty, kasual, dan semi formal dalam satu baju.

Apabila Anda mencari tempat produksi untuk membuat baju kaosBandung keren, maka kamilah tempat yang tepat. Kami konveksi baju TOWA wear industries siap menjadi patner untuk memproduksi baju kaos keren untuk Anda sesuai yang Anda inginkan.

Kami mengedepankan kualitas jahitan terbaik dengan teknik overdeck, obras, rantai, bis, stick, tulang, zigzag, unfinished, dll. Bordir menggunakan sistem Bordir Komputer (Computerized Embroidery) dan jenis sablon yang biasa digunakan diantaranya sablon GL, Rubber, plastysol, Hi-Desity. Harga sangat tergantung dari pilihan jenis bahan, jumlah, model /desain dari kaos kerah Anda. Min.Order 50pcs. Harga dan kualitas dapat disesuaikan dengan budget. Dengan visi dan pengalaman kami akan memberikan hasil produksi maksimal dengan tepat waktu.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Towa Chat Order
Send via WhatsApp